Sep 30, 2022
Cara Memilih Masker Wajah Alami untuk Remaja Sesuai Jenis Kulit
Tak boleh sembarangan, berikut ini cara memilih masker wajah yang sesuai dengan jenis dan kondisi kulit kamu sekarang!

"Tak boleh asal pakai masker untuk melembapkan, ternyata memilih masker wajah alami untuk remaja ada caranya, loh! Pasalnya, merawat kulit wajah adalah hal yang penting untuk dilakukan dan hal ini tidak boleh sembarangan.
Selain membuat penampilan wajah menjadi lebih cerah dan menarik, kebiasaan merawat kulit wajah juga berfungsi untuk menjaga kelembapan kulit agar tetap sehat dan lembut. Tak cukup hanya dengan menggunakan toner dan pelembap, memasukkan penggunaan masker wajah ke dalam ritual skincare juga sangat cocok untuk kamu lakukan sejak dini.
Manfaat masker wajah alami untuk remaja
Umumnya, masker wajah yang dapat berupa krim maupun sheet mask diaplikasikan pada kulit wajah selama 10-20 menit agar bahan aktif yang terkandung di dalamnya bisa meresap sempurna ke dalam lapisan kulit.
Dilansir dari Healthline.com, masker wajah tak hanya bisa mengatasi masalah jerawat pada kulit wajah, terutama yang banyak dialami oleh anak remaja, tetapi juga bisa menutrisi kulit, mencegah peradangan, dan memberikan manfaat terapeutik secara intensif.
Manfaat lainnya yang bisa didapatkan dari penggunaan masker wajah secara rutin antara lain sebagai berikut:
- Eksfoliasi kulit untuk mengangkat sel kulit mati dan kotoran yang bisa menyumbat pori-pori wajah dan memicu komedo serta jerawat.
- Mengencangkan dan meningkatkan elastisitas kulit sehingga kulit tetap kenyal, lembut, dan awet muda.
- Mencegah kulit kusam akibat pori-pori wajah yang tersumbat.
- Masker melembapkan sekaligus meredakan masalah kulit, salah satunya adalah sunburn yang dialami setelah berjemur di pantai.
Sama halnya dengan produk skincare lainnya, penting juga untuk memilih produk masker wajah yang sesuai dengan kondisi kulit yang dimiliki. Dengan begini, kandungan di dalamnya bisa terserap dengan baik dan mampu mengatasi permasalahan kulit yang dialami. Jika sudah tahu jenis dan kondisi kulit kamu, berikut ini beberapa cara memilih masker untuk kulit kering, berminyak, dan kombinasi.
Cara memilih masker wajah alami untuk kulit kering
Kulit wajah yang kering menandakan bahwa kamu tidak menjaga kelembapan kulit dengan baik. Oleh karena itu, sebaiknya pilih masker wajah untuk kulit kering yang bisa melembapkan. Masker jenis ini biasanya berbentuk gel, seperti Hydrating Rose Petal Gel Mask dari Sensatia Botanicals.
Kandungan kelopak dan konsentrat mawar di dalamnya berperan untuk meningkatkan produksi kolagen agar kulit tampak lebih sehat, lembut, dan ternutrisi. Hydrating Rose Petal Gel Mask juga mengandung minyak rosehip dan sodium hyaluronate dengan konsentrasi tinggi, sehingga memberikan hidrasi yang intens serta memperbaiki tekstur dan pigmentasi kulit.
Kamu bisa menggunakannya setiap malam atau kapanpun saat kulit terasa kering dan membutuhkan hidrasi lebih.
Cara memilih masker wajah alami untuk kulit berminyak
Memiliki kulit berminyak dan mudah berjerawat? Maka masker wajah yang cocok adalah masker yang terbuat dari clay. Tujuannya adalah untuk mengecilkan pori-pori dan mengurangi produksi minyak di wajah yang berlebih, seperti Tea Tree & Lemon Facial Mask dari Sensatia Botanicals.
Kombinasi dari kaolin clay yang kaya akan nutrisi dan charchoal di dalamnya mampu membantu menyerap kotoran, sementara zat aktif dari daun tea tree, lemon dan belimbing memiliki kandungan antibakteri untuk merawat kulit berjerawat, menenangkan, dan membantu mengangkat kotoran serta sel kulit mati agar tidak menumpuk dan menyumbat pori-pori wajah.
Cara memilih masker wajah alami untuk kulit kombinasi
Lain halnya jika kamu memiliki jenis kulit kombinasi. Kamu bisa menggunakan masker wajah untuk kulit kering sekaligus masker yang terbuat dari clay yang bisa menyeimbangkan produksi minyak wajah pada kulit kombinasi, seperti Green Tea & Tamarind Facial Mask dari Sensatia Botanicals.
Diformulasikan untuk jenis kulit kombinasi, Green Tea & Tamarind Facial Mask mengandung clay yang kaya akan mineral untuk membantu mengangkat sel kulit mati dan minyak berlebih, serta kandungan ekstrak alfalfa, teh hijau, dan tamarind yang kaya antioksidan memberikan nutrisi tambahan untuk kulit agar terhindar dari radikal bebas.
Nah, dari ketiga masker melembapkan dan mampu mengatasi berbagai permasalahan kulit di atas, mana yang sesuai dengan jenis kulitmu?
Yuk, gunakan rekomendasi masker wajah dari Sensatia Botanicals dan rasakan manfaatnya sekarang juga!"
Selain membuat penampilan wajah menjadi lebih cerah dan menarik, kebiasaan merawat kulit wajah juga berfungsi untuk menjaga kelembapan kulit agar tetap sehat dan lembut. Tak cukup hanya dengan menggunakan toner dan pelembap, memasukkan penggunaan masker wajah ke dalam ritual skincare juga sangat cocok untuk kamu lakukan sejak dini.
Manfaat masker wajah alami untuk remaja
Umumnya, masker wajah yang dapat berupa krim maupun sheet mask diaplikasikan pada kulit wajah selama 10-20 menit agar bahan aktif yang terkandung di dalamnya bisa meresap sempurna ke dalam lapisan kulit.
Dilansir dari Healthline.com, masker wajah tak hanya bisa mengatasi masalah jerawat pada kulit wajah, terutama yang banyak dialami oleh anak remaja, tetapi juga bisa menutrisi kulit, mencegah peradangan, dan memberikan manfaat terapeutik secara intensif.
Manfaat lainnya yang bisa didapatkan dari penggunaan masker wajah secara rutin antara lain sebagai berikut:
- Eksfoliasi kulit untuk mengangkat sel kulit mati dan kotoran yang bisa menyumbat pori-pori wajah dan memicu komedo serta jerawat.
- Mengencangkan dan meningkatkan elastisitas kulit sehingga kulit tetap kenyal, lembut, dan awet muda.
- Mencegah kulit kusam akibat pori-pori wajah yang tersumbat.
- Masker melembapkan sekaligus meredakan masalah kulit, salah satunya adalah sunburn yang dialami setelah berjemur di pantai.
Sama halnya dengan produk skincare lainnya, penting juga untuk memilih produk masker wajah yang sesuai dengan kondisi kulit yang dimiliki. Dengan begini, kandungan di dalamnya bisa terserap dengan baik dan mampu mengatasi permasalahan kulit yang dialami. Jika sudah tahu jenis dan kondisi kulit kamu, berikut ini beberapa cara memilih masker untuk kulit kering, berminyak, dan kombinasi.
Cara memilih masker wajah alami untuk kulit kering
Kulit wajah yang kering menandakan bahwa kamu tidak menjaga kelembapan kulit dengan baik. Oleh karena itu, sebaiknya pilih masker wajah untuk kulit kering yang bisa melembapkan. Masker jenis ini biasanya berbentuk gel, seperti Hydrating Rose Petal Gel Mask dari Sensatia Botanicals.
Kandungan kelopak dan konsentrat mawar di dalamnya berperan untuk meningkatkan produksi kolagen agar kulit tampak lebih sehat, lembut, dan ternutrisi. Hydrating Rose Petal Gel Mask juga mengandung minyak rosehip dan sodium hyaluronate dengan konsentrasi tinggi, sehingga memberikan hidrasi yang intens serta memperbaiki tekstur dan pigmentasi kulit.
Kamu bisa menggunakannya setiap malam atau kapanpun saat kulit terasa kering dan membutuhkan hidrasi lebih.
Cara memilih masker wajah alami untuk kulit berminyak
Memiliki kulit berminyak dan mudah berjerawat? Maka masker wajah yang cocok adalah masker yang terbuat dari clay. Tujuannya adalah untuk mengecilkan pori-pori dan mengurangi produksi minyak di wajah yang berlebih, seperti Tea Tree & Lemon Facial Mask dari Sensatia Botanicals.
Kombinasi dari kaolin clay yang kaya akan nutrisi dan charchoal di dalamnya mampu membantu menyerap kotoran, sementara zat aktif dari daun tea tree, lemon dan belimbing memiliki kandungan antibakteri untuk merawat kulit berjerawat, menenangkan, dan membantu mengangkat kotoran serta sel kulit mati agar tidak menumpuk dan menyumbat pori-pori wajah.
Cara memilih masker wajah alami untuk kulit kombinasi
Lain halnya jika kamu memiliki jenis kulit kombinasi. Kamu bisa menggunakan masker wajah untuk kulit kering sekaligus masker yang terbuat dari clay yang bisa menyeimbangkan produksi minyak wajah pada kulit kombinasi, seperti Green Tea & Tamarind Facial Mask dari Sensatia Botanicals.
Diformulasikan untuk jenis kulit kombinasi, Green Tea & Tamarind Facial Mask mengandung clay yang kaya akan mineral untuk membantu mengangkat sel kulit mati dan minyak berlebih, serta kandungan ekstrak alfalfa, teh hijau, dan tamarind yang kaya antioksidan memberikan nutrisi tambahan untuk kulit agar terhindar dari radikal bebas.
Nah, dari ketiga masker melembapkan dan mampu mengatasi berbagai permasalahan kulit di atas, mana yang sesuai dengan jenis kulitmu?
Yuk, gunakan rekomendasi masker wajah dari Sensatia Botanicals dan rasakan manfaatnya sekarang juga!"